Contoh Related Posts blog ini |
ujungkelingking - Cara Membuat Related Post Tanpa Link Sumber
Hampir semua tutorial tentang cara membuat related post atau artikel terkait yang saya datangi pada akhirnya tetap memunculkan link sumber pemilik blog.
Link ini disisipkan atau mungkin dimodifikasi sehingga tidak tampak oleh mata awam seperti saya ini.
Namun, berbekal petunjuk dari mbah Google akhirnya saya bisa menemukan cara membuat related post tanpa link sumber.
Bagi yang blognya sudah terpampang 'fitur' ini tentu artikel ini sudah basi alias tidak lagi diperlukan. Namun semoga ini bisa menjadi solusi bagi yang masih kebingungan.
Bagi yang blognya sudah terpampang 'fitur' ini tentu artikel ini sudah basi alias tidak lagi diperlukan. Namun semoga ini bisa menjadi solusi bagi yang masih kebingungan.
Berikut adalah caranya:
1. Dari dashboard blog Anda, masuk ke menu 'Template', lalu pilih 'Edit HTML'
2. Cari kode </head>, Anda bisa menggunakan bantuan tombol Ctrl+F
3. Pastekan kode berikut di atas kode </head>
2. Cari kode </head>, Anda bisa menggunakan bantuan tombol Ctrl+F
3. Pastekan kode berikut di atas kode </head>
<style>
#related-posts {
float : left;
width : 540px;
margin-top:20px;
margin-left : 5px;
margin-bottom:20px;
font : 10px Verdana;
margin-bottom:10px;
}
#related-posts .widget {
list-style-type : none;
margin : 5px 0 5px 0;
padding : 0;
}
#related-posts .widget h2, #related-posts h2 {
color : #940f04;
font-size : 15px;
font-weight : normal;
margin : 5px 7px 0;
padding : 0 0 5px;
}
#related-posts a {
color : #054474;
font-size : 10px;
text-decoration : none;
}
#related-posts a:hover {
color : #054474;
text-decoration : none;
}
#related-posts ul {
border : medium none;
margin : 10px;
padding : 0;
}
#related-posts ul li {
display : block;
background : url("http://www.dogphilosophy.net/graphics/sample1.jpg") no-repeat 0 0;
margin : 0;
padding-top : 0;
padding-right : 0;
padding-bottom : 1px;
padding-left : 16px;
margin-bottom : 5px;
line-height : 2em;
border-bottom:1px dotted #cccccc;
}
</style>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
var relatedTitles = new Array();
var relatedTitlesNum = 0;
var relatedUrls = new Array();
function related_results_labels(json) {
for (var i = 0; i < json.feed.entry.length; i++) {
var entry = json.feed.entry[i];
relatedTitles[relatedTitlesNum] = entry.title.$t;
for (var k = 0; k < entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == 'alternate') {
relatedUrls[relatedTitlesNum] = entry.link[k].href;
relatedTitlesNum++;
break;
}
}
}
}
function removeRelatedDuplicates() {
var tmp = new Array(0);
var tmp2 = new Array(0);
for(var i = 0; i < relatedUrls.length; i++) {
if(!contains(tmp, relatedUrls[i])) {
tmp.length += 1;
tmp[tmp.length - 1] = relatedUrls[i];
tmp2.length += 1;
tmp2[tmp2.length - 1] = relatedTitles[i];
}
}
relatedTitles = tmp2;
relatedUrls = tmp;
}
function contains(a, e) {
for(var j = 0; j < a.length; j++) if (a[j]==e) return true;
return false;
}
function printRelatedLabels() {
var r = Math.floor((relatedTitles.length - 1) * Math.random());
var i = 0;
document.write('<ul>');
while (i < relatedTitles.length && i < 20) {
document.write('<li><a href="' + relatedUrls[r] + '">' + relatedTitles[r] + '</a></li>');
if (r < relatedTitles.length - 1) {
r++;
} else {
r = 0;
}
i++;
}
document.write('</ul>');
}
//]]>
</script>
4. Cari kode <data:post.body/>, Anda bisa menggunakan bantuan tombol Ctrl+F
5. Pastekan kode berikut di bawah kode <data:post.body/>. Jika ada lebih dari satu, pilih yang kedua. Anda bisa melihatnya dari urutan baris dari nomor yang ada di sebelah kiri.
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<div id="related-posts">
<h2>Other Recommended Posts on <b:loop values='data:post.labels' var='label'><data:label.name/><b:if cond='data:label.isLast != "true"'>,</b:if><b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<script expr:src='"/feeds/posts/default/-/" + data:label.name + "?alt=json-in-script&callback=related_results_labels&max-results=10"' type='text/javascript'/></b:if></b:loop> </h2>
<script type='text/javascript'> removeRelatedDuplicates(); printRelatedLabels(); </script>
</div></b:if>
6. Simpan template
Anda juga bisa melakukan sedikit modifikasi di sini:
Anda juga bisa melakukan sedikit modifikasi di sini:
- Yang berwarna merah bisa diganti dengan jenis huruf yang Anda sukai
- Yang berwarna biru adalah ukuran huruf pada judul "Related Post" dan artikel yang ada di bawahnya
- Yang berwarna hijau adalah judul yang bisa Anda ganti, misalnya "Artikel Terkait" atau "Artikel Menarik Lainnya", dsb.
- Yang berwarna jingga adalah banyaknya artikel terkait yang akan muncul dalam postingan tersebut
Demikian, semoga berguna.
Saya ambilnya dari sini: http://contohblognih.blogspot.com/2013/10/cara-membuat-related-post-di-blog.html
Written by: Pri Enamsatutujuh
UJUNGKELINGKING, at Tuesday, January 28, 2014
wah ternyta suka ngoprek juga ya pak, sya kira hanya ahli bahasa, hehehe
ReplyDeleteini memang tutorial baru, karena biasanya lin label di munculkan,, thx dah dishare
kebanyakan ada link dari blog lain (blog sumber artikel), pak. :)
DeleteHmm menambah beban loading jadi lama nda ya?
Deletewah, ndak tahu pak. dicoba aja
Delete*mringis
Lha bukannya lebih bagus kalau pake link ya Mas...???
ReplyDeletemksd saya link sumber pemilik blog lain...
Deletebeberapa orang memang mencari keuntungan dengan menyisipkan link blognya pada setiap widget yang mereka share :)
ReplyDeletekalo kita jeli sih itu bukanlah masalah
mslahnya mencari link tsb bukan soal mudah, lah kodenya sdh dimodifikasi...
Deleteyah yang namanya gratisan itu memang begitu. selalu di selipin link sumber atau link si pembuatnya... hehehe terimakasih mas pri tutorialnya...?
ReplyDeleteh-haa, dasar gretongan!!!
Deleteoh maksudnya link orang yang menyediakan jscript nya toh mas, tak kira aappa. Punya saya sudah gawan template je mas, entah ada atau tidaknya link untuk sumbernya saya juga kurang tau, belum pernah cek. tapi ya sudah lah biar jadi kredit point buat yang bikin template.
ReplyDeletehehehe
kyknya sih gak ada, mas. Lah saya beberapa kali coba pasang, eh, di bawah artikel terkaitnya ada blog orangnya nungul di situ... ^_^
Deleteklo punya saya juga sebenarnya sudah ada, tapi saya tambahi 1 lagi biar rame hohoho
Deletekalau ada embel-embel gitu gak asik ya mas, mengganggu pemandangan saja.
Deletekalau tambah rame nanti kayak pasar malem cak
Tiwas pikiran saya gimana gituh ya maaak pasang relet pos tanpa link, trus seberapa manfaat coba? Ternyata link sumber shara widget gitu yah.
ReplyDeletehooh, saya pikir biar judulnya lebih irit getoh...
DeleteKalau Related tanpa link itugimana Mas Pri gak bisa di klik dong
ReplyDeleteTapi mungkin ada maksud lain dari artikulasi Title judul Posts Mas Pri ini ya?
oh ada yang keliru saya gak sepenuhnya baca judul artikelnya
ReplyDeleteTak kira buat related posts nya gak memakai link artikel ternyata
Link source toh Mas.. hhkkhkh terpeleset deh hhlhkhkkhk :D
untunglah kl sudah paham.... :)
Deletekl ga paham juga brt saya yg gagal nulis... :'(
Gak lah Mas Pri. ? betul koq buat Judul Artikelnya. cuma saya nya saja
DeleteYang kurang teliti maafakan ya Mas tanpa di sengaja. salam sukses saja.
Untung juga saya tidak pandai kalau masuk di edit html jadi nggak bisa nerapin mas pri..
ReplyDeleteCoba-coba aja, mbak.... Tp gagal ditanggung sendiri, h-haa...
DeleteKodenya sudah saya catat, termasuk penempatannya, ntar saya praktekkan, kebetulan belum dipasang ..
ReplyDeleteSip!
DeleteKapan2 deh di cobanya mas pri, lagi blogwalking via handphone..
ReplyDeleteOke.
DeleteSaya related post nya udah bawaan dari template.. jadi nyimak aja deh
ReplyDeleteMonggo.
DeleteYah, mungkin ini juga ya yg bikin template rada lelet...
ReplyDelete*jd mikir cari template baru.
Mampir lagi Mas, sambil beres-beres hendak ada banjir susulan
ReplyDeleteSaya tak sempetin berkunjung lagi di artikel Mas Pri terima kasih :)
nanti saya coba praktekan gan ;) hee
ReplyDeleteoh iya blog ini sudah saya follow, ditunggu follbacknya
Yaelahhh, pan udah dr kemaren2 saya follow situ.... :) cuman saya emg gak ksih tau, biar surprise... :D
Deletepunya saya kebetulan sudah saya oprek juga mas js related post nya,
ReplyDeletebdw ma'af mas pri baru bisa berkunjung kembali
kl smpeyan yg ngoprek udh pasti jd tmbah ringan loadnya... kl saya, aduhhh...
Deletehadeuh....saya malah tak lepasin related post nya kang...menurut master SEO tingkat dunia dan menurut petinggi Google yang kebetulan sahabat saya...related post milik saya jelek...huh.
ReplyDeletepasang yang ini gituh ya?
kl bagus ato ndaknya saya juga gak tau, kang... cuma pengen pasang aja.. biar kyk blog-nya orang2...
DeleteWah tumben mar pri belum update. Pasti lagi sibuk ngurusin sepatu nih orangnya.? Hehehe
ReplyDeletengurusin template baruuuu.... :)
Deletesudah bersih brarti mas, nggak ada yg nyisip :)
ReplyDeletebersihhhhh.....
Deleteterima kasih telah menyebutkan sumbernya. That's FAIR BLOGGER! Mantap!
ReplyDeleteMenyisipkan logo didepan judul artikel dalam related posts, gimana ya mas?
ReplyDelete