ujungkelingking - Ketika berangkat kerja pagi tadi, saya sudah berancang-ancang untuk menulis satu postingan hari ini. Namun apa mau dikata, sampai sore ini belum satupun tulisan terselesaikan. Ide, agaknya malu-malu muncul untuk saya hari ini. Ah!
Masalah semacam ini acapkali muncul dan menjangkiti blogger-blogger pemula. Seperti saya ini. Kadang menjengkelkan, karena pekerjaan kita yang lain menjadi terganggu karena kita tak bisa fokus.
Lalu tiba-tiba saja terlintas dalam benak saya, kenapa tidak menulis tentang 'cara mencari ide yang...
Written by: Pri Enamsatutujuh
UJUNGKELINGKING, at Thursday, January 17, 2013